Lowongan
kerja Bank terbaru 2013. Setelah
beberapa saat lalu godblessyoga berbagi mengenai lowongan kerja febuari 2013
secara general atau umum, namun di kesempatan kali ini akan kembali kami ulas
secara lebih detail mengenai lowongan kerja bank terbaru 2013 yang dimana
diantara saudara sedang banyak mencarinya, karena peminat untuk menjadi pekerja
di bank swasta maupun negeri ini sangatlah banyak peminatnya. Dan berikut
dibawah ini mengenai info lowongan kerja bank baik bank BCA, mandiri,
niaga maupun bank BRI syariah semuanya bisa anda lihat dibawah ini.
Sebuah bank
merupakan sebuah perusahaan besar yang menampung banyak sekali tenaga kerja di
seluruh Indonesia ini, Namun dengan demikian untuk menjadi pegawai bank juga
bisa dikatakan tidak mudah, setiap anda juga harus mengikuti test, interview
maupun setiap seleksi yang ada untuk bisa lolos dan menjadi pekerja bank.
Tidak ada
salahnya untuk setiap kita mencoba melamarnya, dan berikut ini info lowongan
kerja bank terbaru 2013 dan berbagai bank :
Lowongan
kerja bank BCA terbaru 2013 :
1. Business Analyst
Yang dibutuhkan:
• Sistem Informatika/Teknik Informatika
• Memiliki pemahaman yang kuat akan
proses bisnis
General Requirement:
• S1 dengan IPK min 2,75
• Pria/ wanita dengan usia maksimal
30 tahun
• Memiliki logika dan kemampuan
analisa yang kuat
• Diutamakan yang berpengalaman
dalam pengembangan aplikasi/ develop program
• Mampu bekerja dalam tim
• Memiliki kemampuan komunikasi dan
hubungan interpersonal yang baik
• Detail dan teliti
• English is an advantage
2. Lowongan kerja bank Mandiri 2013 :
Syarat yang dibutuhkan :
·Pendidikan minimum S1 dari
Universitas terakreditasi (Diutamakan jurusan Teknik, Ekonomi,
Komputer)
· IPK minimum 2.75
· Usia maksimum 24.00 tahun (untuk
kandidat fresh graduates) dan 26.00 tahun (untuk kandidat
dengan pengalaman
minimum 2 tahun sebagai administrasi kredit)
·Belum menikah
·Tidak memiliki keluarga inti (orang
tua, kakak, adik) yang bekerja di Bank Mandiri
·Berpenampilan menarik
·Mampu mengoperasikan komputer min.
program microsoft office
·Bersedia ditempatkan di unit
Commercial & Business Banking di : Batam, Langsa, Banda Aceh,
Pematangsiantar, Bangka Belitung, Tanjung Pinang, Bengkulu, Bukittinggi,
Tanjung Uban, Jambi,
Muara Bungo, Kotabumi, Padang, Baturaja, Palembang,
Prabumulih, Jakarta, Bekasi, Bogor,
Cianjur, Depok, Bandung, Cirebon, Cilacap,
Brebes, Pekalongan, BanjarNegara, Gombong,
Semarang, Kudus, Salatiga, Weleri,
Klaten, Solo, Banyuwangi, Jember, Lumajang, Madiun,
Surabaya, Malang, Tuban,
Pasuruan, Banjarmasin, Pontianak, Balikpapan, Sampit, Samarinda,
Tarakan, Tanah
Grogot, Banjar Baru, Tanjung, Palangkaraya, Singkawang, Sambas, Bontang,
Denpasar, Singaraja, Mataram, Kupang, Ambon, Kendari, Makassar, Pare – Pare,
Pomalaa, Palu,
Luwuk, Poso, Toli-Toli, Sorong, Merauke, Nabire, Wamena, Serui
3.
Lowongan kerja bank CIMB Niaga
terbaru 2013 :
The Complete Banker (TCB)
Requirements:
·Graduated from University of
Sumatera Utara (Medan), Sriwijaya (Palembang), and Andalas
(Padang)
·Minimum GPA 3.25 of 4.00 from all
majors
·Minimum TOELF 500, TOEIC 600, or
IELTS 6.0
·Maximum age of 27 years old
If you are interested please, submit your CV
with the code (TCB), submissions must be received by Friday, 18th January 2013
4.
Lowongan kerja Bank BRI syariah
terbaru 2013 :
Micro Banking Unit Head (MBUH)
Yang dibutuhkan :
• Memahami perbankan mikro serta
memiliki kemampuan analisa pembiayaan dan penilaian jaminan
• Berpengalaman memimpin unit kerja
di bank atau lembaga keuangan lainnya minimal 2 tahun
• Usia maksimal 35 tahun
Demikianlah
mengenai info lowongan kerja bank terbaru 2013 yang bisa anda lihat diatas,
silahkan untuk mencobanya dan pastikan anda melamar sesuai dengan syarat dan
ketentuan yang sudah di cantumkan.
0 comments:
Post a Comment