Contoh surat kuasa | terbaru & terbaik

Surat kuasa merupakan sebuah surat yang biasanya dibuat untuk memberikan kuasa kepada pihak ketiga yang telah mendapatkan wewenang dari pihak pertama tersebut untuk mewakilinya. Hal seperti ini sering terjadi . misalanya dalam pengambilan uang dibank ataupun urusan penting lainnya yang dimana pihak yang bersangkutan berhalangan untuk hadir, sehingga surat kuasa ini lah yang diperlukan untuk menunjukan keresmian hak kuasa tersebut. Oleh karena itu saya akan berbagi mengenai contoh surat kuasa yang bisa anda gunakan .

Banyak sekali diantara kita yang belum paham dengan cara membuat surat kuasa. Karena sering kali hal ini menjadi masalah dalam perjanjian mereka. Karena didalam surat kuasa sering kali dilengkapi sebuah meterei guna sebagai kekuatan hokum dalam surat kuasa tersebut. Ada banyak jenis surat kuasa antara lain surat kuasa pengambilan uang di bank, surat perjanjian jual beli, surat kuasa pengambilan dokumen ataupun surat kuasa pengambilan ijazah

Dan berikut ini adalah contoh surat kuasa yang bisa anda copy dibawah ini :
Surat Kuasa

Yang bertanda tangan di bawah ini:

Nama : bambang eko
Pekerjaan : pegawai swasta
Alamat : Jl. kalijago 13, Jakaselatang

Melalui surat ini telah memberi kuasa kepada :

Nama : jefris joni
Pekerjaan : Tukang Ojek
Alamat : jembatan emas no 13

Untuk mewakili atau bertindak untuk dan atas nama pemberi kuasa sebagai …. (jabatan / kekuasaan pemberi kuasa, sebutkan pula dasar kekuatan dari pemberi kuasa, misalnya adanya SK).

Untuk itu penerima kuasa dikuasakan untuk… (tujuan pemberian kuasa).

Kekuasaan ini diberikan dengan hak untuk melimpahkan (recht van substitute) baik sebagian atau seluruhnya yang di kuasakan ini kepada orang lain.

Demikian surat kuasa ini dibuat untuk digunakan sebagaimana mestinya.

                                                                                                  Mei,______2012

       Penerima kuasa                                                 Pemberi Kuasa

                                                 Materai

         bambang eko                                                   jefris joni


Demikianlah contoh surat kuasa yang bisa anda jadikan contoh dalam anda membuat surat tersebut. Setiap keterangan bisa anda buat sendiri sesuai dengan keperluan masing-masing. Semoga informasi yang saya bagikan diatas dapat berguna bagi anda semua

0 comments:

Post a Comment

Followers